Breaking News
Loading...
Minggu, 09 Juni 2013

Cara Memasang Emoticon V.4 (Indowebster) Pada Komentar Blog

17.07

Emoticon yang merupakan gabungan kata dari "emotion" dan "icon" yang berarti icon yang digunakan untuk mengekspresikan emosi sebuah pernyataan tertulis, dan bisa mengubah serta meningkatkan interpretasi terhadap tulisan tersebut. Jika anda melihat template-template yang saya buat, saya sering menambahkan manipulasi seperti ini.
Mungkin ada yang penasaran bagaimana cara memasang emoticon seperti itu. Nah kali ini saya akan membagikan cara memasang emoticon seperti pada template yang saya buat.

Cara Pemasangan di Blogspot

  1. Masuk ke halaman editor HTML
  2. Salin kode di bawah ini, kemudian letakkan tepat sebelum/di atas kode </head>
  3. <script type='text/javascript'> //<![CDATA[ var emoRange = "#comments p, div.emoWrap",     putEmoAbove = "iframe#comment-editor",     emoMessage = "To insert emoticon you must added at least one space before the code."; //]]> </script> <script src='http://mariaowajek.googlecode.com/files/Emoticons-IDWS.js' type='text/javascript'/>
  4. Salin kode di bawah ini, kemudian letakkan tepat sebelum/di atas kode ]]></b:skin>
    emoWrap {
      background-color:#fff;
      border:2px solid#0B6138;border-radius:5px;
    -moz-border-radius:5px; -webkit-border-radius:5px;
      padding:10px 14px;
      color:black;
      font:bold 12px Tahoma,Arial,Sans-Serif;
      text-align:center;
    }
    img.emo, input.emoKey {
      display:inline-block; /* Penting! */
      *display:inline;
      vertical-align:middle;
    }
    input.emoKey {
      border:1px solid #ccc;
      background-color:white;
      font:bold 11px Arial,Sans-Serif;
      padding:1px 2px;
      margin:0px 0px 0px 2px;
      color:black;
    }
  5. Save Dan Lihat Hasil nya Dulu
  6. Jika Emoticon Belum Keluar. Tambahkan Kode Berikut sebelum/di atas kode </head> Juga
  7. <script src='http://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.8.3/jquery.min.js' type='text/javascript'/>
  8. Jika sudah selesai, klik Simpan Template dan lihat hasilnya
Ingat sebelum memasang/melakukan pengeditan pada template sebaiknya dibackup terlebih dahulu.


Coba Juga Ini



Selamat mencoba.

5 komentar:

  1. makasih tutornya blog saya sudah agak berat :)

    BalasHapus
  2. :d kunjungi balik gan blog ane https://ekamaroo.blogspot.com/

    BalasHapus
  3. kode ] ] > < / b : skin > kesamping gan , jadinya gimana? kodenya harus ke samping juga? [-( :-?

    BalasHapus
  4. gan , script js.nya udah mati tuh / broken.. yang ini url nya gan.. http://mariaowajek.googlecode.com/files/Emoticons-IDWS.js , tolong di perbaikin ya gan..

    BalasHapus

Langanan, dan Like yah Sobat.

Silahkan Masukan Email Anda Untuk Mendapatkan Notifikasi Setiap Ada Artikel Baru Di Blog ini:

Delivered by FeedBurner



×

Powered By Blogger and Get This Widget

+ Follow

Follow Blog-farishasbiahmad

Get Free Email Updates to your Inbox
 
Toggle Footer